BERITA UTAMAMIMIKA

Lebih dari Seratus Juta Rupiah Dari Keluarga Jawa di Timika Untuk Kalsel dan Sumedang

cropped cnthijau.png
5
×

Lebih dari Seratus Juta Rupiah Dari Keluarga Jawa di Timika Untuk Kalsel dan Sumedang

Share this article

Menurutnya, kegiatan tersebut adalah sebagai bentuk solidaritas warga Jawa yang ada di Kabupaten Mimika kepada saudara yang tertimpa musibah.

“Kegiatan penggalangan dana ini kami laksanakan dengan melibatkan 19 paguyuban dan komunitas yang ada dibawah KKJB,” ujarnya.

ads

Sementara terkait dengan rencana penyaluran donasi yang terkumpul, Teguh menyatakan berdasarkan hasil koordinasi dengan pengurus paguyuban, komunitas dan panitia, sasaran penyaluran ada dua daerah.

“Sasaran penyaluran donasi dari warga KKJB ada dua daerah yaitu Kalimantan Selatan dan Sumedang,” jelasnya.

Sementara Korlap Bidang Sosial KKJB, Asep Syaifudin mengucapkan terimakasih kepada seluruh paguyuban, cabang dan komunitas yang terlibat dalam Penggalangan Dana Bantuan Kemanusiaan Bencana Alam Kalsel dan Sumedang.

“Selain itu, terimakasih kepada warga Kabupaten Mimika yang telah mendonasikan waktu, dana dan tenaganya untuk kegiatan ini,” ujarnya. (mas)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *