BERITA UTAMAMIMIKApinpost

Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal Meninggal Dunia di Jakarta

pngtree vector tick icon png image 1025736
16
×

Wakil Gubernur Papua Klemen Tinal Meninggal Dunia di Jakarta

Share this article
Klemen Tinal S.E. M.M.
Klemen Tinal S.E. M.M.

Timika, fajarpapua.com – Kabar duka menyelimuti warga Papua. Wakil Gubernur Klemen Tinal meninggal dunia di RS Abdi Waluyo Menteng Jakarta pukul 04.00 WT, Jumat (21/5) dini hari.

Informasi yang diperoleh fajarpapua.com, Jumat pagi, jenazah orang nomor dua di Papua itu akan disemayamkan di Rumah Duka RS Gatot Subroto.

ads

Klemen Tinal, lahir di Beoga 23 Agustus 1970 sebelumnya ia menjabat sebagai Bupati Mimika. Istri Yolanda Tinal, anak Lidia Natalia Tinal, William Tinal dan
Daud Salomon Tinal.

Riwayat pendidikan, 1976-1982: SD Negeri YPJ Tembagapura
1982-1985: SMP Negeri YPJ Tembagapura
1985-1988: SMA Negeri 1 Bandung

Lulusan 2003: Strata 1 (S1) Universitas Surapati
Lulusan 2006: Magister (S2) Universitas Cenderawasih


Riwayat organisasi- 1993:
Administrative Supervisor PT. Freeport Indonesia
2002–2006: Bupati Mimika
2008–2013: Bupati Mimika
2013–2018: Wakil Gubernur Papua

Pengalaman organisasi – 1997–2001: Ketua Pemuda Pancasila Provinsi Irian Jaya
2003–2010: Ketua DPC Partai Golongan Karya (GOLKAR) Kabupaten Mimika
2013-sekarang: Ketua DPD Partai Golongan Karya (GOLKAR) Provinsi Papua. (boy)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *