BERITA UTAMAMIMIKApinpost

Orang Tua Murid Mengeluh Biaya Internet Mahal, Ini Solusi yang Ditawarkan Kepada Pemda Mimika

pngtree vector tick icon png image 1025736
6
×

Orang Tua Murid Mengeluh Biaya Internet Mahal, Ini Solusi yang Ditawarkan Kepada Pemda Mimika

Share this article
Kasihan dengan kondisi orang tua, ExpoNet di Jalan Pendidikan menggratiskan biaya internet dan print bagi siswa.

Timika, fajarpapua.com

ads

Sudah jatuh tertimpah tangga pula. Tidak hanya terjepit dengan keadaan dimana penghasilan menurun lantaran pandemi Covid 19, para orang tua murid di Kabupaten Mimika juga harus ekstra keras mencari uang untuk membiayai pengeluaran ditahun mata pelajaran baru yakni biaya pendidikan dan biaya internet.

Orang tua murid, Rosa R, kepada Fajar Papua, Sabtu, meminta Pemda Mimika untuk memikirkan beban yang kini ditanggung orang tua murid.

“Kami bayar uang sekolah, sekarang kami harus beli HP dan paket internet untuk anak. Saya rasa susah sekali, enam hari pulsa 100 ribu habis,” ujar ibu dua anak yang berdomisili di Nawaripi ini.

Ia mengaku tidak bisa berbuat apa-apa sebab anaknya harus mengikuti kegiatan sekolah.

Keluhan yang sama disampaikan orang tua murid lainnya, Mustofa. Ia meminta anggaran covid 19 di Dinas Pendidikan Kabupaten Mimika yang kabarnya mencapai Rp 10 miliar digunakan untuk meringankan beban orang tua.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *