BERITA UTAMAMIMIKA

Semarakkan HUT RI ke 77, Ribuan Warga Mimika Ikut Pawai Budaya

cropped cnthijau.png
6
×

Semarakkan HUT RI ke 77, Ribuan Warga Mimika Ikut Pawai Budaya

Share this article
dcc84850 3a97 40a3 a1c6 807359a01711
Para peserta karnaval

Timika, fajarpapua.com – Guna menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI), ribuan warga di Kabupaten Mimika ikut serta pawai budaya.

Pantauan fajarpapua.com, ribuan warga dari seluruh sekolah, perguruan tinggi, organisasi kepemudaan, organisasi kemasyarakatan, yayasan serta kelompok etnis dan paguyuban yang ada di Kabupaten Mimika mengikuti pawai budaya.

Kegiatan tersebut akan mengambil start di Graha Eme Neme Yauware yang berada di Jalan Budi Utomo. Kemudian, para peserta menyisir Jalan Budi Utomo menuju Jalan Cenderawasih hingga finish kembali ke Graha Eme Neme Yauware.

Para pelajar tingkat SD, SMP, SMA dan perguruan tinggi bersama seluruh etnis dan paguyuban di Mimika menampilkan keunikan dan performa terbaiknya. (red)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *