BERITA UTAMAMIMIKApinpost

Dirjen Otda Bantah Kunjungan ke Timika Terkait Pemekaran Papua Tengah, Akmal: Mendagri Pekan Depan ke Timika

pngtree vector tick icon png image 1025736
6
×

Dirjen Otda Bantah Kunjungan ke Timika Terkait Pemekaran Papua Tengah, Akmal: Mendagri Pekan Depan ke Timika

Share this article
Provinsi Papua Tengah
Plang nama Kantor Pusat Pemerintahan Gubernur Provinsi Papua Tengah.

Ditegaskan juga, apa yang dihasilkan dalam kunjungannya ini akan dilaporkan sebelum Menteri Dalam Negeri berkunjung pada pekan depan ke Timika. “Rencananya beliau (Mendagri-Red) akan melakukan peninjauan venue PON Papua pada pekan depan,” tutupnya.

Tidak Masuk Prolegnas

ads

Sebelumnya diberitakan, asa terbentuknya Provinsi Papua Tengah maupun daerah otonom baru (DOB) di Papua dalam waktu dekat ini, nampaknya harus ditahan lebih lama lagi.

Hal ini setelah usulan pemekaran di Provinsi Papua dan Papua Barat tidak termasuk kedalam 33 Rancangan Undang-undang masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) prioritas Tahun 2021 yang disepakati Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat, Senin (15/3) lalu

Terkait tidak masuknya usulan pemekaran tersebut pertama kali disampaikan Dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip) Universitas Cenderawasih Jayapura, Marinus Yaung dalam unggahan di laman Facebook-nya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *