BERITA UTAMAKabar Esport MimikaMIMIKATEKNOLOGI

Sambut IESPA, 102 Tim eSport Timika Satukan Visi

cropped cnthijau.png
10
×

Sambut IESPA, 102 Tim eSport Timika Satukan Visi

Share this article
dari kiri ke kanan (Mity, Dini, izzy)
dari kiri ke kanan (Mity, Dini, izzy)

Padahal lanjutnya, sejak Tahun 2016 silam khususnya DOTA 2, tim dari Timika pernah menjuarai Major China Competition dengan prize saat itu mencapai $3000.

Sedangkan salah satu publisher eSport Timika, Mity yang hingga saat ini terus mendedikasikan waktunya agar gamer di Timika tetap semangat baik itu latihan ataupun tourney menilai bahwa, keberadaan asosiasi sangat penting dan ditunggu oleh para gamers di Timika.

ads

“Keberadaan wadah apalagi yang berafiliasi dengan Organisasi sekelas IESPA dapat mendongkrak semangat sekaligus menjadi wadah yang kemudian dapat secara langsung membentuk atlit-atlit eSports Timika,” ujarnya.

Dirinya optimis dengan dukungan 102 tim yang terdaftar dari berbagai divisi saat ini, Kabupaten Mimika kelak dapat mempunyai wadah resmi untuk penyaluran bakat eSport.

“Tujuan kami, mudah-mudahan nantinya dapat mencetak atlit eSport berprestasi baik nasional maupun internasional,” tutupnya. *

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *