BERITA UTAMAMIMIKA

Galang Dana Korban Banjir Kalsel, IKAWANGI Timika Tampilkan Tarian Khas Banyuwangi

cropped cnthijau.png
6
×

Galang Dana Korban Banjir Kalsel, IKAWANGI Timika Tampilkan Tarian Khas Banyuwangi

Share this article
IKAWANGI Timika
IKAWANGI Timika

TIMIKA, fajarpapua.com – Ikatan Keluarga Besar Banyuangi (IKAWANGI) Timika, salahsatu paguyuban yang berada dibawah naungan Kerukunan Keluarga Jawa Bersatu (KKJB) Kabupaten Mimika turun jalan menggalang donasi untuk korban banjir bandang di Kalimantan Selatan, Sabtu (23/1).

Berbeda dengan kelompok lainnya, warga IKAWANGI yang menggelar kegiatan sosialnya di Pertigaan Diana, Jalan Cenderawasih menampilkan atraksi yang unik yaitu seni tari khas Banyuwangi.

ads

Aksi penggalangan dana yang dilakukan dengan cara yang berbeda ini terbukti mampu menarik perhatian para pengguna jalan dan masyarakat yang lalu lalang.

Aksi unik yang ditampilkan semakin semarak karena melibatkan kurang lebih 50 pemuda IKAWANGI dalam menampilkan seni tari khas Banyuwangi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *